• Posted by : Ciel Selasa, 12 Februari 2013


    Kali ini saya akan memberitahukan tutorial cara bagaimana menghapus/berhenti mengikuti daftar bacaan pada Blog.

    Pertama login ke akun Blog anda,
    Jika sudah perhatikan bagian daftar bacaan, klik "Kelola daftar Bacaan".
    Perhatikan gambar di bawah,

    kelola daftar bacaan

    Jika sudah perhatikan bagian "Setelan", lalu klik tulisan "Setelan" pada Blog yang ingin anda hapus.
    Lihat pada gambar di bawah,

    tampilan daftar bacaan

    Langkah selanjutnya, pilih salah satu media yang anda gunakan untuk login. Di sini saya menggunakan Google, jadi saya akan memilih Google.

    Pilih akun login anda

    Setelah anda memlilih akun login anda, yang perlu anda lakukan hanya mengisi password anda kembali, jika sudah klik "Masuk".
    Perhatikan gambar di bawah,

    masukkan kembali kata sandi anda


    Tampilannya sekarang akan kembali seperti gambar di bawah, anda ulangi klik "Setelan".

    kembali ke tampilan daftar bacaan

    Jika sudah, anda di bawa pada setingan profil untuk Blog yang anda ikuti, klik "Berhenti ikuti situs ini".
    Perhatikan gambar di bawah,

    setingan profil

    Berikutnya anda hanya perlu mengkonfirmasinya, dengan klik "Berhenti mengikuti", Seperti pada gambar di bawah,

    konfirmasi hapus


    Selesai.

    tutorial selesai

    Sekarang akun yang tidak ingin anda ikuti lagi telah berhasil di hapus dari daftar bacaan Blog anda.

    Selamat mencoba

    Leave a Reply

    Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

  • Copyright © - QuinBlog

    QuinBlog - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan