Posted by : Ciel
Senin, 18 Februari 2013
untuk format title Blog yang standar seperti diatas, bagi search engine kurang optimal, kenapa? Karena seluruh konten kita akan diawali oleh judul Blog yang sama. Ini akan sangat berbeda jika pada sebuah title mendahulukan judul posting ketimbang judul Blog. dengan demikian konten yang didata akan lebih berpeluang untuk muncul pada halaman depan mesin pencarian.
Yang jadi pertanyaannya sekarang, gimana caranya merubah title blog seperti penjelasan diatas agar menjadi SEO friendly?
Langkah-langkahnya cukup mudah ko. oke langsung kita mulai saja,
- Login ke akun Blog masing-masing.
- Pilih menu “Template”.
- Klik “Edit HTML”.
- Centang “Expand Template Widget”.
- Jika sudah, sekarang cari kode <title><data:blog.pageTitle/></title>.
- Sudah ketemu dong? Sekarang hapus kode tersebut dan ganti dengan kode yang ada dibawah,
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
</b:if>
- Langkah terakhir klik “Simpan template”.
Sekarang lihat perubahannya.
Semoga bermanfaat.